Takut akan Tuhan adalah Permulaan Pengetahuan

SISTEM PERADILAN YANG BERLAKU DI INDONESIA

Sistem Peradilan Indonesia dapat diketahui dari ketentuan Pasal 24 Ayat (2) UUD 1945 dan Pasal 10 Ayat (1) (Perubahan Ketiga) dan Undang-undang Nomor 4 Tahun 2004 tentang Kekuasaan Kehakiman.

Berdasarkan uraian tersebut diatas Sistem Peradilan yang berlaku di Indonesia, sebagai berikut :


1. Mahkamah Agung (MA)


    A. Peradilan Umum

           * Pengadilan Anak (UU No. 3 Tahun 1997)
           * Pengadilan Niaga (Perpu No. 1 Tahun 1989)
           * Pengadilan HAM (UU No. 26 Tahun 2000)
           * Pengadilan Tipikor (UU No. 31 Tahun 1999 Jo UU No. 20 Tahun 2002)
           * Pengadilan Hubungan Industrial (UU No. 2 Tahun 2004)
           * Pengadilan Syariah NAD (UU No. 18 Tahun 2001)
           * Pengadilan Lalu Lintas (UU No. 14 Tahun 1992)
           * Pengadilan Perikanan (UU No. 31 Tahun 2004)

    B. Peradilan Agama


   C. Peradilan Militer


   D. Peradilan Tata Usaha Negara (TUN)

             * Pengadilan Pajak (UU No. 14 Tahun 2002)

2. Mahkamah Konstitusi (MK)



0 Response to "SISTEM PERADILAN YANG BERLAKU DI INDONESIA"

Post a Comment

berandahukum.com tidak bertanggung jawab atas isi komentar yang ditulis. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE